Infotangerang.id- Libur Panjang Sekolah di Kota Tangerang Selatan, Kota Tangerang dan Kabupaten Tangerang masuk ke dalam Kalender Pendidikan Provinsi Banten tahun ajaran 2023/2024.

Total, ada 35 minggu efektif selama 2 semester dalam tahun ajaran 2023/2024.

Sedangkan untuk semester ganjil memiliki 19 minggu efektif, sedangkan semester genap memiliki 16 minggu efektif.

Nah, seiring berakhirnya semester genap, para siswa akan pun akan melanjutkan untuk kelas berikutnya dan menikmati libur panjang sekolah yang berlangsung dari Juni hingga Juli.

Screenshot 2024 06 05 182858

Jadwal Libur Panjang Sekolah berdasarkan kalender pendidikan Provinsi Banten:

  •  3-8 Juni 2024 : Penilaian Akhir Semester atau Penilaian Akhir Tahun
  •  17 Juni 2024 : Libur Resmi Nasional Hari Raya Idul Adha 1445 H
  • 21 Juni 2024 : Penyerahan Buku Laporan Pendidikan (Raport)
  • 22 Juni-19 Juli 2024 : Libur Semester
  • 15-17 Juli 2024 : kegiatan Awal Masuk Sekolah

Baca berita lainnya di Infotangerang dan Tangselife

 

 

Dapatkan Berita Terbaru lainya dengan Mengikuti Google News Infotangerang
sosmed-whatsapp-green Follow WhatsApp Channel Infotangerang
Follow
Nadia Lisa Rahman
Editor