INFOTANGERANG.ID- KUR BRI 2025 kembali dibuka bagi para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di seluruh Indonesia.
Program pembiayaan ini menjadi salah satu pilihan kredit produk dengan bunga ringan, yaitu 6 persen per tahun, dan masa pinjaman (tenor) yang bisa dipilih hingga 5 tahun.
Sebelum mengajukan KUR BRI 2025, pelaku usah dianjurkan memahami tabel KUR bulan November terlebih dahulu.
Informasi tersebut bisa membantu debitu dalam memperkirakan cicilan bulanan sesuai dengan kemampuan finansial.
Jenis KUR BRI 2025 dan Plafon Pinjaman
BRI menyediakan tiga kategori KUR dengan batas pinjaman dan ketentuan yang berbeda:
1. KUR Super Mikro
Diperuntukkan bagi pelaku usaha yang baru merintis dan membutuhkan modal dalam jumlah kecil.
2. KUR Mikro
Menawarkan limit pinjaman hingga Rp 100 juta.
3. KUR Kecil
Menyediakan pembiayaan mulai dari Rp 100 juta hingga Rp 500 juta, cocok untuk usaha yang ingin memperbesar kapasitas atau ekspansi.
Seluruh jenis KUR BRI 2025 menggunakan bunga efektif 6 persen per tahun sesuai kebijakan pemerintah.
Simulasi Tabel Angsuran KUR BRI November 2025

Cicilan berikut adalah simulasi berdasarkan jumlah pinjaman dan tenor 12–60 bulan.
Nilai angsuran dapat sedikit berbeda bergantung pada biaya administrasi, hasil survei kelayakan, serta kebijakan masing-masing kantor cabang.
Pinjaman Rp 1 juta
- 12 bulan: Rp 88.333
- 18 bulan: Rp 60.556
- 24 bulan: Rp 46.667
- 36 bulan: Rp 32.778
- 48 bulan: Rp 25.833
- 60 bulan: Rp 21.667
Pinjaman Rp 5 juta
- 12 bulan: Rp 441.667
- 18 bulan: Rp 302.778
- 24 bulan: Rp 233.333
- 36 bulan: Rp 163.889
- 48 bulan: Rp 129.167
- 60 bulan: Rp 108.333
Pinjaman Rp 10 juta
- 12 bulan: Rp 883.333
- 18 bulan: Rp 605.556
- 24 bulan: Rp 466.667
- 36 bulan: Rp 327.778
- 48 bulan: Rp 258.333
- 60 bulan: Rp 216.667
Pinjaman Rp 20 juta
- 12 bulan: Rp 1.766.667
- 18 bulan: Rp 1.211.111
- 24 bulan: Rp 933.333
- 36 bulan: Rp 655.556
- 48 bulan: Rp 516.667
- 60 bulan: Rp 433.333
Pinjaman Rp 30 juta
- 12 bulan: Rp 2.650.000
- 18 bulan: Rp 1.816.667
- 24 bulan: Rp 1.400.000
- 36 bulan: Rp 983.333
- 48 bulan: Rp 775.000
- 60 bulan: Rp 650.000
Pinjaman Rp 40 juta
- 12 bulan: Rp 3.533.333
- 18 bulan: Rp 2.422.222
- 24 bulan: Rp 1.866.667
- 36 bulan: Rp 1.311.111
- 48 bulan: Rp 1.033.333
- 60 bulan: Rp 866.667
Pinjaman Rp 50 juta
- 12 bulan: Rp 4.416.667
- 18 bulan: Rp 3.027.778
- 24 bulan: Rp 2.333.333
- 36 bulan: Rp 1.638.889
- 48 bulan: Rp 1.291.667
- 60 bulan: Rp 1.083.333
Pinjaman Rp 60 juta
- 12 bulan: Rp 5.300.000
- 18 bulan: Rp 3.633.333
- 24 bulan: Rp 2.800.000
- 36 bulan: Rp 1.966.667
- 48 bulan: Rp 1.550.000
- 60 bulan: Rp 1.300.000
Pinjaman Rp 70 juta
- 12 bulan: Rp 6.183.333
- 18 bulan: Rp 4.238.889
- 24 bulan: Rp 3.266.667
- 36 bulan: Rp 2.294.444
- 48 bulan: Rp 1.808.333
- 60 bulan: Rp 1.516.667
Pinjaman Rp 80 juta
- 12 bulan: Rp 7.066.667
- 18 bulan: Rp 4.844.444
- 24 bulan: Rp 3.733.333
- 36 bulan: Rp 2.622.222
- 48 bulan: Rp 2.066.667
- 60 bulan: Rp 1.733.333
Pinjaman Rp 90 juta
- 12 bulan: Rp 7.950.000
- 18 bulan: Rp 5.450.000
- 24 bulan: Rp 4.200.000
- 36 bulan: Rp 2.950.000
- 48 bulan: Rp 2.325.000
- 60 bulan: Rp 1.950.000
Pinjaman Rp 100 juta
- 12 bulan: Rp 8.833.333
- 18 bulan: Rp 6.055.556
- 24 bulan: Rp 4.666.667
- 36 bulan: Rp 3.277.778
- 48 bulan: Rp 2.583.333
- 60 bulan: Rp 2.166.667
Pinjaman Rp 110 juta
- 12 bulan: Rp 9.716.667
- 18 bulan: Rp 6.661.111
- 24 bulan: Rp 5.133.333
- 36 bulan: Rp 3.605.556
- 48 bulan: Rp 2.841.667
- 60 bulan: Rp 2.383.333
Pinjaman Rp 120 juta
- 12 bulan: Rp 10.600.000
- 18 bulan: Rp 7.266.667
- 24 bulan: Rp 5.600.000
- 36 bulan: Rp 3.933.333
- 48 bulan: Rp 3.100.000
- 60 bulan: Rp 2.600.000
Pinjaman Rp 130 juta
- 12 bulan: Rp 11.483.333
- 18 bulan: Rp 7.872.222
- 24 bulan: Rp 6.066.667
- 36 bulan: Rp 4.261.111
- 48 bulan: Rp 3.358.333
- 60 bulan: Rp 2.816.667
Pinjaman Rp 140 juta
- 12 bulan: Rp 12.366.667
- 18 bulan: Rp 8.477.778
- 24 bulan: Rp 6.533.333
- 36 bulan: Rp 4.588.889
- 48 bulan: Rp 3.616.667
- 60 bulan: Rp 3.033.333
Pinjaman Rp 150 juta
- 12 bulan: Rp 13.250.000
- 18 bulan: Rp 9.083.333
- 24 bulan: Rp 7.000.000
- 36 bulan: Rp 4.916.667
- 48 bulan: Rp 3.875.000
- 60 bulan: Rp 3.250.000
Pinjaman Rp 200 juta
- 12 bulan: Rp 17.213.286
- 24 bulan: Rp 8.864.122
- 36 bulan: Rp 6.084.387
- 48 bulan: Rp 4.697.006 (perkiraan)
- 60 bulan: Rp 3.866.560 (perkiraan)
Syarat Pengajuan KUR BRI 2025
Untuk bisa mengajukan KUR, calon debitur wajib memenuhi persyaratan berikut:
1. WNI berusia minimal 17 tahun atau sudah menikah
2. Memiliki usaha aktif dan produktif yang sudah berjalan minimal 6 bulan
3. Tidak sedang menerima kredit produktif dari bank lain (KPR, KKB, dan kartu kredit tidak termasuk)
4. Menyertakan e-KTP, Kartu Keluarga, serta akta nikah bagi yang sudah menikah
5. Memiliki NIB, IUMK, atau SKU dari kelurahan
6. NPWP diperlukan untuk pengajuan di atas Rp 50 juta
Untuk pinjaman besar seperti Rp 200 juta, BRI dapat meminta jaminan tambahan sesuai hasil analisis cabang
Cara Mengajukan KUR BRI 2025
Adapun cara untuk mengajukan KUR BRI bulan November 2025 sendiri bisa dilakukan dengan dua cara, yakni:
1. Melalui Kantor Cabang BRI
- Bawa dokumen persyaratan lengkap
- Petugas akan mengecek data dan melakukan survei usaha
- Jika lolos verifikasi, dana akan dicairkan ke rekening
2. Melalui Aplikasi BRImo
- Login aplikasi
- Pilih Pinjaman BRI > Ajukan Pinjaman > Kredit Modal Kerja (KUR)
- Unggah dokumen dan isi formulir
- Pantau progres melalui fitur Tracking
- Jika disetujui, dana langsung masuk ke rekening
Melalui tabel KUR BRI November 2025 ini, para pelaku usaha dapat menentukan nominal pinjaman mulai dari Rp 1 juta hingga Rp 200 juta dengan cicilan yang relatif ringan.

