Infotangerang.id– Pergelaran musik Pestapora 2024 akan mulai digelar hari ini Jumat, 20 September.
Acara yang akan digelar di Gambir Expo dan JIExpo Hall D2, Kemayoran Jakarta ini, akan berlangsung 3 hari hingga Minggu, 22 September 2024.
Pestapora 2024 ini merupakan gelaran ketiga yang sebelumnya telah sukses dilaksanakan oleh Boss Creator yang bukan hanya sekedar ajak musik semata.
Acara ini juga merupakan ajang ‘ngumpul’ musisi linta genre dari berbagai penjuru Indonesia.
Sederet musisi tanah Air, yang diperkirakan berjumlah 287 penampil ini siap memeriahkan acara musik Pestapora 2024.
Bakalan ada musisi rock, indie, hingga band legendaris yang akan siap menghibur sekaligus membawa para pengunjung untuk bernostalgian ke masa-masa kerena.
Berikut ini informasi lengkap seputar Rundown, Line Up, dan Harga Tiketnya.
Rundown dan Line Up Pestapora 2024
Rundown dan Line Up Pestapora 2024 Day 1:
Hari pertama Pestapora, Jumat, 20 September 2024, dimulai pukul 14.00 WIB. Berikut jadwal panggung:
1. Pestapora Stage:
- Maliq & D’essentials (15.00 – 16.00),
- Tulus (16.45 – 17.45),
- Ari Lasso (18.45 – 19.45),
- SBY (20.30 – 21.15),
- Hindia (22.00 – 23.15),
- Slank (00.00 – 01.00).
2. Sat Set Stage:
- The Rain (16.00 – 16.45),
- Andien (18.00 – 18.45),
- Adhitia Sofyan (19.45 – 20.30),
- MCPR (21.15 – 22.00),
- Rebellion Rose (23.15 – 00.00).
3. Gegap Gempita Stage:
- Dikta Wicaksono Project (15.45 – 16.30),
- Teddy Adhitya (17.00 – 17.45),
- Stand Here Alone (18.30 – 19.15),
- NTRL (19.45 – 20.30),
- Seringai (21.00 – 21.45),
- The Jansen (22.15 – 23.00),
- Last Child (23.30 – 00.30).
4. Yes No Klub:
- YNK Mixtape (15.00 – 16.00),
- Disharmonies (16.35 – 17.05),
- Gowa (17.15 – 17.45),
- Tarawangsawelas (18.00 – 18.30),
- Baur (18.40 – 19.15),
- Putu Septa & Nata Swara (19.25 – 19.55),
- Dracul (20.05 – 20.45),
- Asylum Uniform (20.55 – 21.35),
- Tanat Teeradakorn (21.45 – 22.30),
- BHKT (22.40 – 23.25),
- Prontaxan X Jockie Saputra (23.35 – 00.35).
5. Pop Up Stand Up Stage:
- Erwin Belo (16.45 – 17.00),
- Prince XTRAVI (18.00 – 18.30),
- Mukti Entut (18.56 – 19.10),
- Guzman Sige (20.25 – 20.40),
- ATE (21.40 – 21.55).
6. Pop Up F&B Area:
- Rafi Sudirman (16.30 – 17.15),
- Dbatlayar (18.00 – 18.45).
7. Boss Stage:
- Pee Wee Gaskin (15.45 – 16.30),
- Killing Me Inside (17.00 – 17.45),
- Padi Reborn (18.10 – 18.55),
- Glenn Fredly Live by The Bakuucakar (19.25 – 20.25),
- Parade Hujan (20.55 – 21.40),
- Deadsquad Horror Vision Reunited (22.10 – 23.25),
- D’Masiv (23.55 – 00.55).
8. Hingar Bingar Stage:
- Resky Nuralyah (15.00 – 15.30),
- Fani Sulf (15.30 – 16.00),
- Nadhif Basalamah (16.30 – 17.15),
- Monkey to Millionaire (18.00 – 18.45),
- Boomerang (19.15 – 20.00),
- MORFEM (20.30 – 21.15),
- The CoconutTreez (21.45 – 22.30),
- Jamrud (23.00 – 23.55).
9. Riang Gembira Stage:
- Ardhito Pramono (15.45 – 16.30),
- Gusti Irwan Wibowo (17.15 – 17.45),
- FSTVLST (18.45 – 19.45),
- Kelompok Penerbang Roket (20.30 – 21.15),
- Pamungkas (22.00 – 23.15),
- Aftershine (00.00 – 00.45).
10. 24 Jamming:
- Det Plag Lust (16.30 – 17.15),
- Maria Tambun (18.00 – 18.45),
- Service Motor (19.45 – 20.30),
- The Sastro (21.15 – 22.00),
- Sisitipsi (23.15 – 00.00).
11. Klab Klub Stage:
- Heals (15.45 – 16.30),
- Black Horses (17.00 – 17.45),
- Farrt! (18.00 – 18.45),
- Basboi and Les Musique (19.15 – 20.00),
- Orkes Pensi Alis Ft. Sepik Bola (20.30 – 21.15),
- Straight Answer (21.45 – 22.30),
- The Paps (23.00 – 23.45),
- Rub of Rub (00.15 – 01.00).
12. Microprogram Alt Stage:
- Matiasu (15.00 – 15.30),
- Bin Idris (16.00 – 16.30),
- Kapsul (17.00 – 17.30),
- Dzulfahmi (18.00 – 18.30),
- Eastcape (19.00 – 19.30),
- IHCOD AGEDAS (20.00 – 20.30),
- Honey (21.00 – 21.30),
- Texpack (22.00 – 22.30),
- The Couch Club (23.00 – 23.30),
- Poris Ft. Wicivo Shawty, dll (23.50 – 00.20).
13. Paguyuban Crowd Surf Stage:
- The Melting Minds (15.25 – 16.05),
- Rattles (16.30 – 17.10),
- Rounder (17.30 – 18.10),
- Enamore (18.30 – 19.10),
- SSSLOTHHH (19.30 – 20.10),
- Enola (20.30 – 21.10),
- Sigmun (21.30 – 22.10),
- Murphy Radio (22.30 – 23.10),
- Braysie (23.30 – 00.10).
14. Double Deck Stage:
- Hura-hura Club (23.00 – 00.00),
- Papabeard (00.00 – 01.00).
15. Pon Your Tone:
- Live Music Mixing Class with Dipha Barus (15.00 – 17.00),
- Baxlaxboy (17.00 – 18.00),
- Rub-Rub Selecta Set (18.00 – 19.30),
- Dipha Barus (19.30 – 21.00),
- Dave Syauta (21.00 – 22.15),
- High Therapy (22.15 – 00.00).
16. Hip Hop Stage:
- Tonehead Selecta Set (17.00 – 18.00),
- Yeloomob Gernaz Bagnivan (18.15 – 19.15),
- Drewgon (19.15 – 20.00),
- Uncle T (20.00 – 20.45),
- Mister No Body (20.45 – 21.30),
- Gunz (21.30 – 22.15),
- Joe Million (22.15 – 23.00),
- Tonehead Selecta Set (23.00 – 00.00),
- Riddim Killah Soundsystem (00.00 – 01.00).
17. Earhouse:
- Nonaria (15.30 – 16.15),
- Adi Alam (16.45 – 17.00),
- Alex Teh (19.00 – 19.45),
- Mad Madmen (20.15)
Harga Tiket Pestapora 2024
- Early Entry Daily Pass (masuk sebelum jam 15.00) Rp 225.000
- Regular Daily Pass Rp 300.000
- 3 Dass Pass Reguler Rp 725.000
Cara Tukar Tiket Pestapora 2024
Penukaran tiket pestapora 2024 caranya cukup mudah, yakni hanya datang ke ticket box yang ada di Gambir Expo, Kemayoran.
Proses penukaran ini dilakukan sejak 17 hingga 19 September 2024 dari jam 14.00-22.00 WIB.
Untuk yang datang pas hari H, yakni tanggal 20-22 September 2024, penukaran tiketanya dibuka lebih awal, yaitu dari jam 11.00-23.00 WIB.
Jika tiketnya kamu beli langsung dari loket.com, kamu hanya perlu datang langsung ke Gambir Expo pintu 2 dengan membawa e-voucher tiket dan KTP/SIM/Passport.
Namun, jika tiketnya dapat dari orang lain atau pihak ketiga, maka kamu perlu menyertakan surat kuasa yang ditandatangani di atas materai sama fotokopi/foto identitas pembeli pertama.
Setelah itu tinggal tukar e-voucher di tiket box dan nantinya kamu akan dikasih wristband niat masuk.
Untuk pemegang tiket Early Bird, Presale 1, 2, 3, Tiket Hari Raya, dan 3 Day Pass Regular, kamu bisa bebas keluar masuk venue hingga pukul 23.00 WIB.
Pastikan untuk datang sebelum jam tersebut agar tidak melewatkan keseruan acara!
Bagi pemegang tiket Early Entry, kamu wajib tiba dan masuk ke venue sebelum pukul 15.00 WIB.
Jika terlambat, sayangnya kamu tidak akan diizinkan masuk.
Baca berita lainnya di Infotangerang dan Tangselife
2 Komentar