infotangerang.net – menonton bioskop merupakan hal yang disukai untuk mencari hiburan saat penak dengan aktifitas setiap harinya.

lalu bagaimana jika kalian membandingkan dua perusahan bioskop terbesar di indonesia yaitu cinema XXI dan Cinema CGV kira-kira siapakah yang paling murah?

cinema XXI
cinema XXI atau cineplex 21 group adalah bioskop pertama di indonesia pada tanggal 21 agustus 1987 yang didirikan oleh sudwikatmono.

cabang pertamanya berada di jalan MH thamrin kav. 21 dari nama jalan itulah angka 21 dijadikan nama oleh cineplek 21 group.

saat ini cinema XXI memiliki 186 bioskop yang tersebar di seluruh indonesia dengan 1024 layar.

sementara cineplex mengusung konsep sebagai berikut : cinema 21, premiere, dan juga IMAX.

untuk harga cinema XXI sendiri berkisar di 35 – 50 ribu untuk kategori bioskop biasa,sedangkan untuk premier 2x lebih mahal yaitu 100 – 200 ribu, untuk versi IMAX sendiri 50 – 70 ribu.

cinema CGV
CGV cinemas membuka bioskop pertamanya di paris van java mall yang terletak di bandung

berbeda dengan XXI yang memiliki bioskop lebih banyak, CGV hanya memiliki 54 bioskop dan hanya 331 layar di seluruh indonesia.

CGV yang memiliki nama awal blitzmegaplek namun diganti oleh CJ CGV yang merupakan perusahan asal korea selatan.

sedangkan harga CGV 35 ribu untuk reguler sedangkan untuk velvet class harganya bisa lebih 220 – 320 ribu,untuk 4Dx harganya 140ribu dan untuk kursi sweetbox khusus berdua harganya 110 ribu – 140 ribu.

jadi bagaimana menurut kamu yang mana lebih murah?

Dapatkan Berita Terbaru lainya dengan Mengikuti Google News Infotangerang
sosmed-whatsapp-green Follow WhatsApp Channel Infotangerang
Follow